Home / Hiburan

Senin, 20 Februari 2023 - 11:16 WIB

Mayang Bersyukur Selamat dari Gempa Turki

Mayang bersyukur selamat dari gempa Turki

Mayang bersyukur selamat dari gempa Turki

HepiNews.com, Jakarta- Adik mendiang Vanessa Angel, Mayang Lucyana mengaku bersyukur tidak menjadi korban gempa Turki.

Pasalnya, dia sudah berada di Indonesia, sehari sebelum gempa tersebut terjadi.

“Pastinya kami syok karena pagi itu baru sampai jakarta terus dengar kabar ada gempa dahsyat banget melebihi Aceh,” kata Mayang ditemui HepiNews di Jakarta, baru-baru ini.

Baca Juga  Tangis Haru Lia Ladysta Setelah Resmi Menjanda

Mayang pun mengaku sedih membayangkan banyaknya korban dalam gempa tersebut.

“Gempanya itu, kan, terjadi saat orang-orang lagi tidur, aku ngebayangin di gedung itu ada anak kecil, lansia, ibu hamil,” tutur Mayang.

Mayang pun bersyukur selamat dari gempa Turki, dan bisa berkumpul dengan keluarga di Indonesia.

Baca Juga  Dul Jaelani Ngebet Menikahi Tissa Biani, Mohon Doanya

“Alhamdulillah masih diberi keselamatan sama Tuhan. Benar-benat engga menyangka banget karena keesokan harinya gempa,” ujar Mayang.

Sebelumnya, Mayang bersama rombongan sejumlah artis dari tanah air berlibur ke Turki selama sembilan hari.

Tonton videonya berikut ini:

Share :

Baca Juga

Dude Harlino

Hiburan

Dude Harlino Mendadak Jadi Pria Misterius
Roro Fitria. Foto: Hepinews

Hiburan

Roro Fitria Prihatin Venna Melinda Jadi Korban KDRT
Nikita Mirzani mendatangi Polres Jakarta Selatan

Hiburan

Nikita Mirzani Ancam Laporkan Bunda Corla ke Polisi, Ini Kasusnya
Httpool by Aleph

Ekonomi

Gandeng WMX, Httpool by Aleph Perkuat Pengiklan di Asia
Dewi Yull bangga pada anaknya

Hiburan

Dewi Yull Bangga Anaknya yang Tuli Segera Lulus S2 di Amerika
Aldilla Jelita dan kuasa hukumnya, Milano Lubis

Hiburan

Mantap Bercerai dari Indra Bekti, Aldilla Jelita: Daripada Saling Menyakiti

Hiburan

Venna Melinda Akhirnya Bertemu Ibunda Ferry Irawan, Begini Suasananya
Nindy Ayunda lanjutkan kasus Kiki The Potters

Hiburan

Nikita Mirzani Lanjutkan Kasus Kiki The Potters