Home / Hiburan

Rabu, 25 Januari 2023 - 20:47 WIB

Nikita Mirzani Pengin Menikah di Luar Negeri, Di Mana?

Nikita Mirzani dan kekasih menikah siri

Nikita Mirzani dan kekasih menikah siri

HepiNews.com, Jakarta – Aktris Nikita Mirzani tengah berbahagia lantaran hubungan asmaranya dengan Antonio Dedola makin serius.

Konon mantan istri Dipo Latief itu akan menikah dengan kekasihnya yang bule Jerman, dalam waktu dekat.

Adapun Antonio Dedola memutuskan untuk memeluk Islam mengikuti keyakinan yang dianut Nikita Mirzani.

“Menikah besok bisa saja, tetapi aku enggak mau buru-buru,” kata Nikita Mirzani kepada HepiNews di Jakarta, Rabu (25/1)).

Baca Juga  Goyang Bareng Wali Kota Tegal, Ucie Sucita Bikin Penonton Heboh

Menurut Nikita, dia tidak mau sang kekasih menjadi mualaf hanya karena ingin menikahinya.

“Kalau nikah nanti dahulu deh, mungkin tahun ini atau enggak ya tahun depan,” tuturnya.

Pemain film Nenek Gayung itu pun berharap Antonio menjadi pelabuhan terakhirnya.

Baca Juga  Dito Mahendra Pelapor Nikita Mirzani Dipanggil KPK, Jleb

“Dia suami idaman buat semua wanita. Kalau berjodoh alhamdulillah, kalau enggak ya harus berjodoh,” ujarnya lantas tertawa.

Ibu tiga anak ini mengungkapkan rencana pernikahannya yang bakal di gelar di luar negeri.

Dia berharap sahabat-sahabatnya bisa ikut menyaksikan momen bahagia bersama Antonio. ****

Tonton videonya berikut ini:

Share :

Baca Juga

Ferry Irawan

Hiburan

Soal Video Minta Maaf Tanpa Air Mata, Ferry Irawan dan Denny Sumargo Berdamai
Putri Irfan Hakim, Ashila Mayda akan tampil bareng Betrand Peto

Hiburan

Putri Irfan Hakim Mengaku Minder Tampil Bareng Betrand Peto
Verrell Bramasta

Hiburan

Venna Melinda Cabut Gugatan Cerai, Verrell Bramasta Buka Suara
Begini hasil pemeriksaan MRI Indra Bekti, Alhamdulillah. Foto: Instagram/indrabekti

Hiburan

Aldilla Jelita Kabarkan Kondisi Terkini Indra Bekti
Mawar De Jongh

Hiburan

Kenang Masa Sekolah, Mawar De Jongh Mengaku Sering Tidak Mengerjakan PR
Konon Biaya Pengobatan Indra Bekti Mencapai Rp 1 Miliar, Adik Ungkap Fakta Ini

Hiburan

Adik Beber Alasan Indra Bekti Jalani MRI
Konon Biaya Pengobatan Indra Bekti Mencapai Rp 1 Miliar, Adik Ungkap Fakta Ini

Hiburan

Konon Biaya Pengobatan Indra Bekti Mencapai Rp 1 Miliar, Adik Ungkap Fakta Ini
Aldilla Jelita dan kuasa hukumnya, Milano Lubis

Hiburan

Mantap Bercerai dari Indra Bekti, Aldilla Jelita: Daripada Saling Menyakiti